"Tuhan , kenapa aku diberikan segala sesuatu yang berkekurangan?" begitu dengar Ibunya Nadia ketika Nadia berdoa. " kak Indah dan kak Ayu diciptakan dengan wajah yang cantik , kemampuan yang hebat dan kepintaran yang diatas rata-rata , sedangkan Aku ? Aku hanya diciptakan serba kekurangan, semua yang ada pada kak Indah dan kak Ayu tidak ada di dalam ku... " begitu lanjut Doa Nadia..
Mama Nadia, Erin, hanya diam saja... air matanya menetes mendengar ucapan doa anaknya itu..
Nadia memang berbeda dari kedua kakak-kakaknya.. sangat berbeda... kedua kakaknya cantik , sangat cantik.. pintar dan bahkan selalu juara 1.. dan juga mempunyai banyak teman... akan tetapi Nadia hanyalah mempunyai 2 orang sahabat yang selalu bersamanya..
pada pesta ulang tahun Ayu yang ke-17 , Ayu sangatlah cantik, teman temannya yang datang sangatlah banyak... begitu juga pada saat ualng tahun Indah yang ke-17 , sama hal nya dengan kakaknya Ayu , pada ulang tahun Indah yang ke 17 , teman nya yang datang sangatlah banyak.. tidak kalah banyak dengan ramainya ulang tahun Ayu kakaknya. sedangkan , disaat ulang tahun Nadia , yang datang hanya lah ke2 sahabatnya,,, tidak ada lagi orang lain yang datang... apabila kita nmenjadi Nadia , kita pasti akan memiliki perasaan yang sama seperti yang Nadia rasakan..
Nadia semakin merasa terpojok dengan keadaan nya yang begini..
namun , 2 tahun kemudian , banyak kasus-kasus yang muncul di jakarta , salah satunya adalah penculikan gadis-gadis cantik yang masih muda, dan kedua kakak Nadia , Ayu dan Indah menjadikorban dalam kasus penculikan itu... Mereka dijual oleh si penculik... Ayu dan Indah dijual kepada seorang lelaki muda yang memiliki profesi sebagai penjual gadis...
betapapun kita tahu bagaimana sedihnya perasaan Ibu dan Ayahnya Nadia , serta Bagaimana perasaan Nadia... Nadia juga keluarganya yang lain sangatlah sedih mendengar kabar itu, Ayu dan Indah ditemukan setelah 4bulan berlalu , namun Ayu dan Indah kembali dengan kekecewaan.... mereka dipaksa untuk melakukan hal-hal yang tidak seharusnya mereka lakukan , dan hal hal yang dilarang agama...
sungguh luar biasa! dari peristiwa itu , Nadia sangat bersyukur akan segala kekurangan yang telah diberikan oleh Tuhan... Nadia sangat berterima kasih dan tidak lagi menyesali akan apa yang ada pada dirinya....
peristiwa itu sudah berlalu berkisar 5 tahun... kemudian Ayu memutuskan untuk menikah.. namun sebelum pernikahan , ia mengaku pada kekasih nya atas semua yang menimpa pada dirinya 5 tahun yang lalu.. lalu kekasihnya berkata "tidak",,, dan betapa sakitnya Ayu mendengar kata "tidak" itu... ia ditolak atas segala pengakuannya akan masa lalunya.. hal itupun terjadi pula pada Indah.. bukan hanya Ayu yang mengalaminya....
Nadia merasakan sedih yang dialami oleh kedua kakaknya, namun ia kembali bersyukur dengan semua keadaan fisiknya...
ia memang jelek dan sampai saat ini belum mempunyai seorang kekasih , namun siapa sangka bahwa sahabatnya menyimpan perasaan padanya? Nadia terkenal akan kebaikannya,, ia memang tidak cantik, namun ia sangat baik..
Nadia akhirnya menikah 1 tahun kemudian, pernikahannya bahagia, dan sangat bahagia... namun , pada akhirnya Ayu dan Indah menikah,,, Mereka hidup bahagia,, namun Nadia jauuh lebih bahagia dari mereka....
Nadia tetap bersyukur dan masih bersyukur sampai saat ini...
++++++++++++++Apapun keadaan fisik kita , hargai itu... Fisik bukanlah segalanya,,, Fisik memang bisa memberikan kesenangan , namun itu hanya sesaat,,, tetap syukuri apa yang ada... ++++++++++++++++++
Tidak ada komentar:
Posting Komentar